Perhatikan Asupan Gizi Ibu Hamil Trimester Kedua

Setelah melewati kehamilan di trimester pertama dengan mual-mual dan muntah yang hampir dirasakan oleh
asupan gizi ibu hamil trimester kedua.
sebagian besar ibu hamil, proses selanjutnya ialah masuk pada trimester kedua.

Trimester kedua ialah pada bulan ke-4 sampai ke-6. Pada trimester kedua ini yaitu di bulan keempat tersebut, roh si jabang bayi sudah ditiupkan dan organ-organ tubuhnya sudah tumbuh. 

Jika sedang berkonsultasi atau memeriksakan kandungan ke dokter kandungan, biasanya saat di USG dapat terlihat bentuk si jabang bayi tersebut. Jangan menganggap bahwa saat-saat yang penting bagi si janin adalah pada saat trimester pertama, namun di trimester kedua ini juga sangat penting. 

Untuk itu bagi ibu hamil perlu juga memperhatikan asupan gizi ibu hamil trimester kedua.supaya selama masa kehamilan dapat dijalani dengan tenang dan sehat tentunya. kunjungi info sehat bugar untuk mendapatkan artikel lebih lengkap seputar gaya hidup sehat

0 Response to "Perhatikan Asupan Gizi Ibu Hamil Trimester Kedua"

Posting Komentar